Pengaruh BOPO, ROA, dan LDR Terhadap Agresivitas Pajak pada Perusahaan Sub Sektor Perbankan yang terdaftar di BEI Sebelum dan Saat Covid-19

Penulis

  • Kusuma Dewi Program Studi Akuntansi Perpajakan, Jurusan Ekonomi dan Bisnis, Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung
  • Damayanti Damayanti Program Studi Akuntansi Perpajakan, Jurusan Ekonomi dan Bisnis, Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung
  • Eksa Ridwansyah Program Studi Akuntansi Perpajakan, Jurusan Ekonomi dan Bisnis, Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung

DOI:

https://doi.org/10.25181/esai.v17i2.2643

Kata Kunci:

Operating Expenses on Operating Income (BOPO), Return On Assets (ROA), Loan To Deposit Ratio (LDR), Tax Aggressiveness

Abstrak

This study aimed to examine the effect of Operating Expenses on Operating Income (BOPO), Return On Assets (ROA), and Loan To Deposit Ratio (LDR) on tax aggressiveness in banking sub-sector companies listed on the IDX before and during Covid-19. The sample selection using the purposive sampling method was obtained as many as 25 with the 2018-2021 observation period (before and during Covid-19). The analysis technique used in this research is multiple linear regression analysis. The analysis uses SPSS version 22. The results of this study indicate that BOPO has an effect on tax aggressiveness, and ROA and LDR have no effect on tax aggressiveness.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Biografi Penulis

Kusuma Dewi, Program Studi Akuntansi Perpajakan, Jurusan Ekonomi dan Bisnis, Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung

Program Studi Akuntansi Perpajakan, Jurusan Ekonomi dan Bisnis, Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung

Damayanti Damayanti, Program Studi Akuntansi Perpajakan, Jurusan Ekonomi dan Bisnis, Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung

Program Studi Akuntansi Perpajakan, Jurusan Ekonomi dan Bisnis, Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung

Eksa Ridwansyah, Program Studi Akuntansi Perpajakan, Jurusan Ekonomi dan Bisnis, Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung

Program Studi Akuntansi Perpajakan, Jurusan Ekonomi dan Bisnis, Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung

Referensi

Jurnal

Hapsari, N. 2005. Pengaruh Tingkat Kesehatan Bank Terhadap Pertumbuhan Laba Masa Mendatang pada Perusahaan Sektor Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta. Jurnal Universitas Diponegoro. http://eprints.undip.ac.id/8128/1/Nesti_Hapsari.pdf. Diakses tanggal 27 November 2021.

Maulidia, N. 2021. Analisis Kinerja Keuangan Bank Di Masa Pandemi Covid-19 Pada Bank Bumn Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB. Vol. 9(2): 16-42. https://jimfeb.ub.ac.id. Diakses tanggal 30 Oktober 2021.

Saputra, M. D. R., dan Asyik, N. F. 2017. Pengaruh profitabilitas, leverage dan corporate governance terhadap tax avoidance. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi (JIRA). Vol.6(8): 2460-0585. jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id. Diaksestanggal 30 Oktober 2021.

Buku

Ali, M. 2014. Asset Liability Management Menyiasati Risiko Pasar Dan Risiko Operasional Dalam Perbankan. PT Elex Media Komputindo. Jakarta.

Kasmir. 2015. Analisis Laporan Keuangan, Edisi 8. PT RajaGrafindo Persada. Jakarta.

Septiawan, K., Ahmar, N., Darminto, D. P. 2021. Agresivitas Pajak Perusahaan Publik Di Indonesia dan Refleksi Perilaku Oportunis Melalui Manajemen Laba. PT Nasya Expanding Management. Jawa Tengah.

Artikel Ilmiah

Prasetya, C. N. 2019. Pengaruh Tax Avoidance Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Sektor Perbankan. Skripsi. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas.

http://eprints.perbanas.ac.id/. Diakses tanggal 30 Oktober 2021.

Skripsi, Tesis, Disertasi

Mahardika, P. 2008. Analisis pengaruh rasio CAR, BOPO, NPL, NIM dan LDR terhadap kinerja keuangan perbankan (studi kasus perusahaan perbankan yang tercatat di bej periode juni 2002 â juni 2007). Doctoral dissertation, Program Pascasarjana Universitas Diponegoro. http://eprints.undip.ac.id/18663/. Diakses 30 Oktober 2021.

Putri, A. N. 2016. Pengaruh Size, Profitability dan Liquidity Terhadap Effective Tax Rates (ETR) Pada Bank Devisa Periode 2010-2014. Doctoral dissertation, STIE Indonesia Banking School. http://repository.ibs.ac.id/416/. Diakses tanggal 1 Desember 2021.

Publikasi Elektronik

Bursa Efek Indonesia. 2021. Laporan Keuangan dan Tahunan. www.idx.co.id. Diakses 5 Januari 2021.

Otoritas Jasa Keuangan.2020. Laporan Profil Industri Perbankan Triwulan III. https://www.ojk.go.id/. Diakses tanggal 17 November 2021.

Otoritas Jasa Keuangan.2016. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Republik Indonesia Nomor 4/POJK.03/2016 Tentang Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Umum. Jakarta, 27 Januari 2016.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-05-25

Terbitan

Bagian

Artikel