Sistem Informasi Pajak Pph Pasal 21 Berbasis Sms Gateway Menggunakan Teknologi J2SE
DOI:
https://doi.org/10.25181/esai.v4i3.1346Abstract
Sistem informasi pajak penghasilan yang masih berjalan masih menggunkan sistem yang manual yaitu dengan melalui telepon atau surat pos. Sehingga membutuhkan waktu yang cukup lama dan biaya yang tinggi untuk mengetahui besarnya pajak penghasilan suatu wajib pajak. Untuk membantu menyelesaikan permasalahan tersebut, maka dibuat sebuah program aplikasi yang dapat membantu permasalahan tersebut. Metode pelaksanaan yang digunakan dalam percobaan ini adalah studi kelayakan, desain basis data, pemrograman, pengujian, dan dokumentasi. Berdasarkan pada hasil pengujian yang telah dilakukan yaitu pengujian dengan 12 sample yang diuji terdapat hanya satu kegagalan uji. Sehingga dapat dikatakan sistem ini dapat memenuhi kebutuhan wajib pajak dan layak untuk diimplementasikan.Keyword : sistem, pajakDownloads
References
A.W., Imam. 2007. Sistem Informasi Harga Pertanian dan Kehutanan Berbasis Handphone dengan metode Autoresponse. Jurnal Esai Volume 2 Nomor 2 Juli 2008.
Kadir, Abdul. 2003. Pengenalan Sistem Informasi. Andi. Yogyakarta.
Khang, Bustam. 2002. Trik Pemrogaman Aplikasi Berbasis SMS. Elex Media Komputindo. Jakarta.
Purnomo, Adi. 2007. Pemrograman Java 2 : Membangun Berbagai Aplikasi Layanan SMS. Salemba Infotek. Jakarta.
Santoso, Eko Budi. 2008. Sistem Informasi Jadwal Konsultasi Via SMS. Proyek Akhir PENS/ITS. Surabaya.
Yahya, Sulistiyawan. 2008. Rancang Bangun Sistem Lelang OnLine. Proyek Akhir PENS/ITS. Surabaya.