Pendampingan Pengisian dan Pelaporan SPT Tahunan Wajib Pajak Orang Pribadi dan Wajib Pajak Badan dengan Menggunakan E-Filling dan E-Form

Penulis

  • Fitri Mareta Politeknik Negeri Lampung
  • Damayanti Politeknik Negeri Lampung
  • Depita Anggraini Politeknik Negeri Lampung
  • Destia Pentiana Politeknik Negeri Lampung
  • Anita Kusuma Dewi Politeknik Negeri Lampung
  • Nurmala Politeknik Negeri Lampung
  • Eksa Ridwansyah Politeknik Negeri Lampung
  • Rusmianto Politeknik Negeri Lampung

DOI:

https://doi.org/10.25181/abimana.v1i2.3695

Kata Kunci:

SPT Tahunan, Wajib Pajak, E-Filling, E-Form

Abstrak

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan wajib pajak mengenai SPT Tahunan Wajib Pajak Orang Pribadi dan Wajib Pajak Badan khususnya pengisian dan pelaporan SPT Tahunan melalui e-filling dan e-form. Peserta pendampingan terdiri dari berbagai latar belakang, seperti dosen, pengusaha, staff accounting, pelaku UMKM, dll. Pendampingan pengisian dan pelaporan SPT Tahunan Wajib Pajak Orang Pribadi dan Wajib Pajak Badan ini dilakukan secara offline di Politeknik Negeri Lampung.  Dari hasil kegiatan dapat disimpulkan bahwa Wajib Pajak dapat memahami tata cara pengisian dan pelaporan SPT Tahunan setelah adanya pemaparan materi maupun asistensi maupun konsultasi pengisian SPT Tahunan Wajib Pajak Orang Pribadi dan Wajib Pajak Badan. Kegiatan ini bermitra dengan TEFA Klinik Akuntansi Perpajakan serta Tax Centre Politeknik Negeri Lampung untuk pengisian dan pelaporan  SPT Tahunan.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-12-29

Cara Mengutip

Mareta, F., Damayanti, Anggraini, D., Pentiana, D., Dewi, A. K., Nurmala, Ridwansyah, E., & Rusmianto. (2024). Pendampingan Pengisian dan Pelaporan SPT Tahunan Wajib Pajak Orang Pribadi dan Wajib Pajak Badan dengan Menggunakan E-Filling dan E-Form . Jurnal Abimana (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nasional), 1(2). https://doi.org/10.25181/abimana.v1i2.3695

Terbitan

Bagian

Artikel